Nvidia Akan Hadirkan Fitur Ray Tracing Untuk Minecraft

Minecraft yang merupakan sebuah game, Yang tidak mementingkan Visual menjadi daya tarik utamanya, Yang membuat banyak pihak mencoba mempercantik game yang satu ini, Dimana setelah upgrade visual resmi dari Mojang dibatalkan karena masalah Optimasi, Nvidia kini support Ray tracing untuk game yang satu ini, Dimana pencahayaan pada game ini telah menjadi real-time global illumination, Yang artinya tiap balok akan tersinari secara realistik akurat dan dapat berubah secara dinamis oleh situasi apapun.
Dimana ini akan dirilis tahun depan, Selain itu Modder telah menambahkan path tracing kedalam game ini, Tentu tak serapih yang diperlihatkan oleh Nvidia tapi bisa menjadi alternatif begitu inggin upgrade cahaya selagi bermain Minecraft.
Baca Juga:PES 2020 Sudah Resmi Kantongi Lisensi Dari Serie A

0 Komentar