Samsung resmi merilis ponsel lipat terbaru, Yakni galaxy Z Flip ke Indonesia berbarengan dengan perilisan Samsung Galaxy S20, S20+ dan Samsung S20 Ultra. Dikutip dari Kompas Menurut Bernard Ang yakni VP IT & Mobile Business Samsung Electronics Indonesia, Bahwa Galaxy Z Flip dihadirkan untuk memperkuat kategori baru di Industri Smartphone tanah air.
Dengan spesifikasi yang dipersenjatai dengan spesifikasi setara flagship, Menggunakan chipset buata Qualcomm Snapdragon 855+, Memakai layar teknologi Infinity Flex Display atau Dynamic Amoled dengan ukuran 6,7 inch ketika dibuka, Dan menjadi kecil ketika dilipat. Mempunyai baterai sebesar 3300mAh dengan menggunakan fast charging 15W dan wireless charging.
Baca Juga:Ekspansi Baru The Division 2
Samsung membandrol harga Smartphone ini, mulai dari Rp 21.888.000 yang dapat dibeli pada gerai Samsung Store diseluruh dunia mulai 6 Maret.
0 Komentar