The Last of Us Part II, akhirnya melepaskan trailer terbarunya yang berjudul Official Story Trailer yang dimana kali ini Naughty Dog, benar-benar berfokus menceritakan kisah dari Joel dan Ellie setelah kejadian pada seri pertama The Last of Us. Dimana alih-alih, kisah hidup Ellie menjadi lebih baik tetapi karena tumbuh didunia yang berada diambang kehancuran, justru membuat Ellie masuk ke dalam dunia yang penuh kekejaman. Naughty Dog mengatakn bahwa, balas dendam sepertinya akan menjadi fokus utama pada jalan ceritanya.
Dalam rangka untuk menghindari komentar spoiler, dan juga review bomb negatif dari para gamer yang telah terbocor oleh spoiler yang beredar di internet, pihak Sony kemudian menonaktifkan fitur comments dan like/dislike di YouTube. Yang merupakan sebuah langkah kontroversial, yang dilakukan oleh Sony yang malah membuat seperti inggin menutup-nutupi masalah yang tengah menimpah game ini. Baca Juga:Ekspansi Eco Lifestyle The Sims 4
0 Komentar